Loading...

Kamis, 03 November 2016

Cara Menghilangkan Flek Hitam pada wajah

Gejala dan Tanda Tanda Flek HitamFlek Hitam muncul karena di akibatkan oleh sinar ultravioletmatahari yang menembus lapisan epidermis kulit. namun, selain ultraviolet, flek hitam juga bisa muncul karena zat-zat kimia yang ada pada kosmetik dan lingkungan, seperti pulusi dan sebagainya. flek hitam di tandai dengan munculnya bintik-bintik hitam pada kulit wajah.


Cara Menghilangkan Flek Hitam pada wajah

Bahan Ramuan :

  • Kentang secukupnya
  • Ragi Secukupnya

Cara Pembuatan Ramuan :

  1. Kupas Kentang, lalu bersihkan sampai benar-benar bersih. setelah itu, tumbuk sampai halus.
  2. setelah halus, campur kentang dengan ragi lalu aduk rata.

Cara Penggunaan :

Gunakan kentang yang sudah dicampur dengan ragi tersebut sebagai masket wajah. Diamkan sampai 30 menit, kemudian bersihkan.

baca juga : Cara menghilangkan kantung mata hitam (mata panda)

Sekian info mengenai Cara Menghilangkan Flek Hitam pada wajah semoga berguna , jika berguna monggo di share ke rekan-rekan sekalian. Jika berkenan silahkan tinggalkan komen dan kritik yang membangun pada kolom di bawah ini…. Terima kasih….

Anda ingin tidak sekedar wacana ? Trampil dan punya ilmuterapan yang melekat ?Tidak mau seperti pepatah "ILMU TANPA AMAL SEPERTI POHON TANPA BUAH ? " Karena tidak bisa praktek yang terbimbing ? Silahkan belajar langsung agardapat ilmu dan prakteknya dan terapkan . Hubungi: Tedymotor PATI


EmoticonEmoticon